Jumat, 21 September 2012

SANG RATU BURUNG HARPY

  mungkin sebagian orang sudah ga asing lagi salah satu mitos yunani yang sering muncul dalam sebuh novel dan kebanyakan mereka muncul dalam sebuah game . .. mungkin dalam wujud game beraneka ragam tentang wujudnya tapi yang penting mempunyai sayap dan seorang wanita yang berwujudkan separuh wanita dan separuh burung  . .. ..tapi kebanyakn yang saya lihat dalam semua sumber nie mahluk seksi kok . .. . pikiran ngeres dalam otak langsung timbul menyeruak menutupi semua imajinasi saya begitu saja wkwkakakkakakakka


         Harpy (si perenggut) adalah mahluk dlaam legenda yang sering di gambarkan dengan wanita cantik bersayap dengan tubuh setengah burung. yang selalu merampas atau si perenggut dalam cerita sejarah raja Fineas .. . Tapi kebanyakan menceritakan harpy karena kejahatan mereka seperti contoh dalam game atau cerita komik:
 dalam tokoh yu-hi-oh yang bernama mai valentine lebih sering mngeluarkan dock kartu harpy

 dalam  game Dragon Dogma harpy di gambarkan harpy putih kecoklatan dengan mata merah bersinar

dalam game the witcher II harpy di kenal sebagai mahluk perampas semua mimpi - mimpi mahluk hidup

dalam manga populer ONE PIECE  ada harpy bernama monet

CERBERUS SI SATPAM GERBANG NERAKA

Siapa sie yang ga kenal cerberus mungkin kita pernah melihat mahluk nie dalam cerita tokoh "hercules" yang melawan cerberus di gerbang neraka . .. .yup mungkin sebagaian orang masi belum kenal yang namanya cerberus ato anjing penjaga neraka dengan kepala tiga.tokoh - tokoh mitologi yunani yang ckup terkenal seperti iris,siren,minotour, dan centaur.


     Cerberus atau sering di sebut dalam mitologi yunani adalah kerberos adalah mahluk mitologi yunani hewan peliharaan hades. Cerberus adalah anak dari Typhon dan echidna. Cerberus adalah anjing raksasa berkepala 3 yang di tugaskan untuk menjaga pintu masuk ke istana Hades.
mungkin ini cerberus masih kecil yang unyu  XD
     
Awalnya dia adalah anjing lucu imut dan menggemaskan. Setelah beranjak dewasa dia pun berubah menjadi berkepala tiga dan mempunyai kekuatan mnyemburkan api dan menguasai dunia arwah.dia pun menjadi penjaga gerbang neraka tujuannya supaya tidak ada arwah yang melarikan diri dari dunia arwah ke dunia manusia. tapi tetep saja masi ada cerita - cerita penampakan setan di dunia nie ya.....mungkin cerberusya kecapean terus molor da . ..wkkwkakkakakka
 


    Banyak versi tentang mahluk mitologi yunani ini .. .sebagian ada yang berpendapat cerberus tak hanya memilki kekuatan api melainkan setiap kepalanya ada yang berpendapat bisa mengeluarkan  yang lain : seperti kepala kiri (semburan es) kepala tengah (semburan api) kepala kanan (menyemburkan halilintar) dan sebagian ada yang berpendapat dia mempunyai ekor berkepalakan ular yang sangat berbisa yang melilit setiap arwah yang kabur dan memilki taring yang setajam silet yang dan memilki cakar bagaikan elang yang siap mencabik dan menerkam arwah yang mencoba melarikan diri. dan hidungnya sensitive mengendus arwah yang bersembunyi.

Kamis, 20 September 2012

Berkibarnya Cerita Naga Dan Penampakannya


siapa sie yang ga kenal naga dengan kekuatannya dan kharisma yang membuat semua terpukau n menjadi sebuah mistery keberadaannya. Apakah anda tau setiap negara mempunyai cerita masing" dengan mahluk nie...contohnya di china. naga di gambarkan ular raksasa dengan kulit bersisik, kepala moncong bagaikan unta, bertanduk bagaikan rusa, mempunyai kaki seperti harimau, mempunya cakar raksasa bagaikan elang dan yang paling penting bisa terbang........!!!! triple what buat bisa terbang nie . .kayanya punya mesin jet di belakang tubuhnya ato di gantung pke pesawat dari angksa . .. super konyol kalongebayangin semua itu wkwkakkakkaka

saya cuma mau bahas 2 naga menurut ketertarikan saya yaitu naga asia ma naga barat..

Naga Asia


legenda" binatang dari asia khususnya cina memilki banyak binatang yang dianggap legenda seperti phoenix ,qilin (qirin),kura - kura tetapi di antra semua binatang legenda itu tetap naga yang paling di puja, karena dia melambang kekuasaan dan kekuatan.
naga asia lebih condong kepada berbentuk seperti ular naga di gambarkan ular raksasa dengan kulit bersisik, kepala moncong bagaikan unta, bertanduk bagaikan rusa, mempunyai kaki seperti harimau, mempunya cakar raksasa bagaikan elang.
Setiap sisik dalam kulit naga menandakan karakter dalam dirinya. Ia memliki 117 sisik. 81 diantraranya memilki karakter yang (positif) dan 36 lainnya memilki karakter yin(Negatif).

Di Cina terdapat 100 nama naga mungkin lebih.Untuk memudahkan naga di cina di  Golongkan ke dalam 4 jenis,yaitu:



shen lung (naga spiritual)
Naga Shen lung yang berkuasa atas angin dan hujan .. dia menguasai langit dan di percya rakyat cina sebagai pemberi rezeki karena mendatangkan hujan tapi sering 
kali membawa bencana karena mendatangkan badai.












ti lung (naga bumi)
Naga ti lung yang berkuasa menjaga permukaan bumi menjaga keamanan n ekosistem di bumi . .dialah satu penguasa di bawah air n menjadi pimpinan semua mahluk hidup di lautan tapi dia pun suak melakukan becana dengan menurunkan badai yang sering nelaya kecewakan tapi dia pun sering memberi rezeki dengan ikan yang banyak kepada para nelayan,.
Tien lung (Naga langi)
Tien Lung naga yang bertugas menjaga istana para dewa tah . . dia bisa di katakan naga yang empunyai sayap yang menunggangi awan dan bisa d katakan naga yang mirip naga eropa.dia bisa di anggap sebagai pterodactyl.
 Dia bisa di sebut naga surga ato the heavenly dragon, ya jelas karena di tempat para dewa tapi kebayang kalo di neraka jadi namnya The hell dragon . .. keren tah wkwkwkakka





Fucang Lung (Naga Dunia Bawah Bumi)
fucang lung naga menjaga harta karun dalam bumi . .kayanya sama cerberus yang bertuga melindungi sesuatu yang berharga . ..kaya oengawal gerbang kayanya . .. siappp ...tegap..!!! hahahahahha
















Penemuan fosil di yunnan di sungai lichoe

fosil naga

Para petani di desa itu telah melakukan penggalian fosil sejak tahun 2000 untuk mencari “sisa-sisa” dari legenda naga karena terinspirasi oleh penemuan naga yang dipamerkan di Guizhou. Para petani melakukan itu untuk menambah penghasilan dengan menjual fosil tersebut kepada para peneliti. 


Sebelumnya, untuk membuktikan keberadaan naga itu, para arkeolog China melakukan ekskavasi sejak tahun 1983 di beberapa lokasi yang diyakini pernah ditinggali oleh peradaban China kuno. Ekskavasi pertama dilakukan di sekitar Desa Niuheliang, di kaki Gunung Merah (Red Mountain). Tepatnya, berada di lokasi lembah Sungai Liachoe. Dari beberapa temuan membuktikan, bahwa di daerah ini pernah ditinggali sebuah peradaban kuno yang cukup maju ribuan tahun silam.
Pada penggalian pertama, para arkeolog menemukan dua potongan batu giok berbentuk seekor naga. Giok naga ini diukir secara halus, berwarna hijau transparan. Penemuan pertama ini, menurut para arkeolog sangat berharga. Dari bukti itu terlihat peradaban ribuan tahun silam memang sudah mengenal budaya ukiran yang sangat halus dan tak kalah indah dengan hasil pahatan zaman sekarang
Penggalian hingga tahun 2003 itu melibatkan puluhan arkeolog dari Research Institute of Lioning Province, dan telah menyelesaikan pekerjaan pada 16 situs. Mereka mengaduk-aduk situs pada areal 1.576 meter persegi. Menggali enam kuburan kuno yang diduga adalah kuburan para pimpinan masa itu.
Pada akhirnya bukti-bukti bahwa naga pernah ada, layak didukung dengan harapan hendaknya hewan ini wakil dari wujud kebaikan. Sebab bukan tidak mungkin, pemujaan Bangsa China maupun bangsa lainnya dikarenakan suatu hal baik yang pernah dilakukan oleh naga atau “ hewan sejenis ular besar” kepada manusia di masa-masa lampau.

Naga Eropa
Naga eropa adalah naga yang mempunyai kepala moncong bagaikan unta, bertanduk bagaikan rusa, mempunyai kaki seperti harimau, mempunya cakar raksasa bagaikan elang dan pasti menpunya sayap dan ekor yang runcing seperti tombak . ..Naga eropa mempunya napas bau seperti gas dan bisa mngeluarkan api . .mungkin naganya baru bangun tidur kayanya . .jadi bau" jidong gimana gitu wkwkkwkwkwkwkaka
Dalam eropa naga bisa di katakan mahluk yang jahat . . .mereka menyerang desa ato kota . .Dalam kerajaan pun sang raja mengutus seseorang untuk membeunuh naga itu dengan peralatan baju jirah dengan pedang atau tombak ..yah menurut cerita" yang saya baca sang raja pun suka memakai pemburu naga (dragon hunter) . .dan ketika dia berhasil membunuh sang naga . . orang itu akan di beri gelar ksatria (knight) yang mempunyai drajat tinggi dan mungkin bisa menjadi orang yang paling di andalakan dalam kearjaan.. ... dalam naga eropa naga mempunyai banyak jenis naga yang banyak di buat novel n sebagian telah di jadikan film maupun gamenya . .. .contoh naga yang mungkin populer adalah

shapira
saphira adalah adalah naga perempuan yang di temukan oleh seorang ank kecil di sebuah pertanian di desa dengan sebuah telur seperti batu saphire yang berwarna biru n berkilau .. .telur itu menetas n lahirlah .nama saphira di berikan karena semnjak di temukan batu itu berwarna biru terang seperti batu saphire, yang kemudian di asuh sejak kecil n mempunya majiakan yang bersatu dengan nyawaya. . .



                                                                                             
ELdunari
Brisingr

Eldest

Bangsa dan Negara yang Memiliki Kisah Naga :
China : disebut Long, berbentuk ular dengan empat kaki yang berkuku
Vietnam : disebut Rong
Jepang : disebut Ryu, memiliki tiga kuku tajam
Korea : disebut Yong ( naga langit) , Yo (naga laut) dan Kyo (naga gunung)
Siberian : disebut Yilbegan – India : dikenali Vyalee dan banyak diukir di kuil Selatan India.
Germanic/Scandinavian : disebut Lindworm, berbentuk ular besar yang berkaki dua.
Wales : disebutY Ddraig Goch, naga merah yang tertera pada bendera negeri itu.
Hungarian : disebut Zomok, berbentuk ular yang tinggal dalam paya dan seringmemangsa khinzir atau biri-biri. Sárkánykígyó, berbentuk ular berkepak. Sárkány, naga berbentuk manusia yang memiliki banyak kepala.
Slavic : disebut Zmey, Zmiy dan Zmaj , menyerupai naga Eropa tetapi memiliki banyak kepala, dapat menyemburkan api.
Romanian : disebut Balaur, memiliki sirip, berukuran besar dan berkepala banyak. Chuvash: disebut Vere Celen, Amerika- Meso-amerika: disebutAmphitere,Inca: disebut Amaru, Brasil: dikenali sebagai Boi-tata.


ya begitulah legenda naga yang say ungkapin mudah" bisa menajdi pngetahuan kalian semua gan . .. .tapi pejelasan naga eropa eldest,bringr atau eldunari ntar saya ungkap lagi . .. . .solanya ada janji sekrang....ntar saya edit algi dah....wkkwkakakkaka

                                                         

Perbedaan Angka Dalam Plang POM Bensin



" TIPS MEMILIH POM BENSIN DAN MENGISI BENSIN YANG BENAR "

Berikut ini saya berikan tips buat isi di Pom Bensin yang bagus:

1. LEBIH BAIK ISI DI POM BENSIN PERTAMINA KODE 31 atau (Angka Kedua 1)
Tiap pom bensin memiliki kode depan masing-masing
dimana anda bisa mengetahuinya ?
Berikut ini saya berikan tips buat isi di Pom Bensin yang bagus:

Pernah memperhatikan plang nama besar saat menuju ke SPBU? Di wilayah Jakarta dan sekitarnya tertera huruf 31.XXXXX atau 34.XXXXX. itu bukan kode buntut. Huruf awal pertama menandakan kode wilayah . Sedang angka kedua mengandung arti kepemilikan.

Kepala 3 berarti SPBU berdomisili di Jakarta Jawa Barat, Banten dan sekitarnya. Kalo kepala 5 kayaknya Surabaya.
Digit kedua, jika angka 1 berarti kepemilikan Pertamina sendiri. Sedangkan angka 4 berarti kepemilikan swasta atau dealer..jadi yang penting angka keduanya 1 gak masalah berapapun angka pertamanya karena itu kode wilayah .

Karena, sebenarnya ada tiga kategori SPBU. Pertama COCO alias corporate owner corporate operate, CODO yakni corporate owner dealer operate. Terakhir DODO, dealer owner dealer operate. Ini berdasar pada situshttp://spbu.pertamina.com/

Karena dikendalikan oleh pertamina, maka kualitas SPBU model COCO dan CODO diyakini lebih baik dibanding DODO. Tanpa bermaksud menyamaratakan, di sisi bisnis bisa dimengerti, karena ingin cepat balik modal, pengusaha jadi berlaku curang. kalo saya sih nyaranin ngisi bensin sebaiknya di SPBU yang milik Pertamina (angka keduanya 1) karena quality control-nya cukup bagus..
saya denger2 juga dari supir taksi dan orang2 yang telah pengalaman ngecek pas ngisi bensin katanya yang kode 31 (Angka Kedua 1)takarannya sesuai sedangkan yang 34 agak berbeda meskipun punya tanda "PASTI PAS".
Menurut banyak orang juga kode pertamina 31 (Angka Kedua 1)ternyata paling baik(kualitas bensin) dibanding denanda yang kode 34.

cara buktiinya:

coba bagi anda yang menggunakan mobil/ motor matic, pastinya akan terasa tarikan mobilnya .jika mengisi bensin di pertamina dengan tanda kode 31 (Angka Kedua 1)akan terasa tarikan mobilnya lebih kencang dan tidak terlalu kotor dibanding dengan tanda pom dengan tanda kode lainnya

Coba anda bandingkan jumlah mobil/ motor yang ngisi bensin di pom bensin tersebut,,,di pom bensin kode 31(Angka Kedua 1) pasti sangat ramai sedangkan yang kode 34 agak cenderung sepi..ini udah saya buktikan sendiri.

Coba anda ngisi 1 Liter bensin di Pom bensin 31 (Angka Kedua 1)dan pom bensin 34..bandingkan aja dari sisi kualitas (mesin lebih enak) maupun kuantitasnya (yang mana yang lebih cepat habis)..

coba anda tanya sama supir angkot atau supir taksi dimana pom bensin yang bagus, pasti sebagian besar mereka jawab di pom bensin 31 (Angka Kedua 1)karena mereka juga banyak ngisi di pom bensin 31
Kalo gak percaya bisa dibuktikan sendiri anda...tapi gak semua 34 juga yang kaya begitu


2. TIAP ISI BENSIN MINTA KEPADA PETUGASNYA TUAS HANDLE SELANG JANGAN DITEKAN TAPI DILEPAS AJA WAKTU DITARUH DI TANGKI KITA
Pernah gak anda sewaktu ngisi bensin, tuasa handle ditekan2 begitu sama petugasnya? pasti pernah lah nemuinnya...kenapa begitu? karena banyak oknum yang nakal denanda cara memainkan takaran bensin dengan tanda cara seperti itu sehingga jumlah bensin yang kita isi lebih sedikit dari apa yang seharusnya..
Pengalaman saya ngisi di pom bensin kode 31 (Angka Kedua 1), petugas gak pernah menekan-nekan tuas handle selang sewaktu mengisi sedangkan di kode 34 liat aja deh...kalo anda sewaktu ngisi bensin digituin, petugasnya ditegur aja..

3.ISILAH BENSIN WAKTU HARI MASIH PAGI KETIKA TEMPERATUR TANAH MASIH DINGIN
Ingat bahwa semua SPBU mempunyai tanki penyimpanan di bawah tanah.Semakin dingin tanahnya maka semakin padat/kental bahan bakarnya. Jika temperatur mulai panas/hangat, maka bahan bakarnya akan mengembang.

Jadi jika membeli bahan bakar pada siang hari atau petang hari..sebenarnya bahan bakar yang diisikan ke dalam tanki kendaraan anda jelas lebih sedikit dibanding jumlah liter yang anda beli.Dalam bisnis perminyakan, gravity yang spesifik dan temperatur bensin, diesel dan bahan bakar pesawat jet, ethanol dan produk minyak lainnya punya peranan penting. Kenaikan 1 derajat merupakan hal yang sangat berpengaruh dalam business ini. Tetapi SPBU tidak memberikan anda rugi/kompensasi karena temperatur


4.ISI BENSIN SAAT TANKI KENDARAAN ANDA MASIH SETENGAH PENUH.

Alasannya adalah semakin banyak bahan bakar yang ada di tanki kendaraan, maka semakin sedikit udara yang ada di bagian tanki yang kosong. Bensin menguap lebih cepat dari pada yang bisa kita bayangkan. Dalam bisnis perminyakan biasanya tanki penyimpanan bensin mempunyai apa yang kita sebut atap yang mengapung (floating roof) yang berfungsi sebagai clearance zero antara bensin dan atmosfer sehingga penguapannya bisa dikurangi.,tetapi hal itu tidak terdapat di SPBU.

5.JANGAN ISI BENSIN JIKA ADA TRUK BAHAN BAKAR SEDANG MENGISI TANKI PENYIMPANAN
Hampir pasti bensin/solar akan teraduk saat bahan bakar dipompakan dari truck ke tanki penyimpanan SPBU, dan kemungkinannya akan ada kotoran di dasar tanki penyimpanan yang teraduk naik dan terikut masuk ke tanki kendaraan anda.

tapi saya juga pernah mengalami kecurangan di salah satu POM bensin di bandung . .. yang menekan switch ketika barometer di hitungan mesin digitalnya blom berhenti .. . . jadi wapada aza kalo menurut saya mah . .. n TIps dari saya pilih yang petugasnya 1 orang jangan yang 2 orang .. karena yang 2 orang bisa melakukan keurangan lebih besar . .. . ..
selamat mencoba n waspadalh....waspadalah wkwkkwkakakka